detikNews
Istri Novel Ucapkan Terima Kasih ke Jokowi, Badrodin, dan KPK
Penyidik KPK Novel Baswedan yang dibawa penyidik Bareskrim Polri mendapat simpati publik. Presiden Jokowi juga memerintahkan agar Novel tak ditahan Polisi. Istri Novel, Rina Emilda, mengucapkan terimakasih karena simpati publik begitu besar kepada Novel.
Sabtu, 02 Mei 2015 16:17 WIB







































