Sebuah kota kecil di pantai timur Hokkaido belakangan ramai dikunjungi wisatawan untuk berfoto. Sebabnya, berang-berang laut yang langka muncul lagi di sana.
Cuti bersama telah tiba, mungkin ada traveler yang berencana liburan di Jakarta saja? Jika ya, ada promo dan atraksi menarik dari Dufan dan Jakarta Aquarium.
Selama long weekend Hari Paskah, Kebun Binatang Surabaya (KBS) masih jadi tempat wisata favorit sebagian warga. Apalagi tunggang gajah sudah dibuka lagi.