Viral 'PoV' orang dengan ADHD, disebut serba impulsif ketika beraktivitas. Padahal, ADHD butuh diagnosis profesional dan tak bisa ditebak-tebak sembarangan.
Penyintas ADHD di Yogyakarta, Zoai membagikan kisah putranya mengidap kondisi serupa. Ia menyebut anaknya sering dikucilkan dan dirundung oleh teman sebayanya.
ADHD adalah gangguan atensi dan hiperaktivitas, membuat seseorang sulit untuk berfokus, berencana, hingga berperilaku impulsif. Lantas apakah ADHD bisa sembuh?
Viral video 'PoV' ADHD menggambarkan orang yang merasa punya ADHD kerap bersikap impulsif. Padahal, ADHD harus didiagnosis oleh profesional, tak bisa sembarang.
Seorang influencer Tiktok, Zoai, mengisahkan pengalamannya hidup dengan ADHD. Ia baru mendapatkan diagnosis saat sudah berusia 30 tahun. Begini kisahnya.
Gangguan mental ADHD menyebar sangat cepat di media sosial TikTok. Kata kunci mengenai ADHD di TikTok pun viral, dengan banyak yang mengunggah konten POV: ADHD.
Gara-gara tren self diagnose, banyak orang berdalih punya ADHD ketika produktivitasnya nggak optimal. Psikolog mewanti-wanti dampak serius ngaku-ngaku ADHD.