Broker mengaku diminta pengusaha Budi Said untuk membuat surat keterangan kekurangan serah terima emas. Namun, dia mengaku tak tahu tujuan penggunaan surat itu.
Jaksa menghadirkan ahli tindak pidana pencucian uang, Yunus Husein, dalam sidang kasus dugaan korupsi rekayasa jual beli emas dengan terdakwa Budi Said.
Jaksa menghadirkan mantan Kadiv Akuntasi dan Perpajakan Antam, Handi Sutamto, dalam sidang dugaan rekayasa jual beli emas dengan terdakwa pengusaha Budi Said.
Puan Maharani dipastikan kembali menjabat Ketua DPR RI. Said Abdullah mengungkapkan nama-nama pimpinan DPR dari berbagai partai, termasuk Gerindra dan NasDem.
Said membocorkan Fraksi PDIP akan menempati kursi Ketua Komisi I DPR. Said mengatakan pihaknya mengutus Utut Adianto, yang dikenal sebagai grandmaster catur.