David NOAH menegaskan jika dirinya tak akan melakukan serangan balik kepada Lina Yunita. Kuasa hukum David menjelaskan, kliennya mengupayakan perdamaian.
Kuasa hukum David NOAH, Hendra, menjelaskan bahwa laporan Lina Yunita salah alamat. Seharusnya laporan itu tak dilayangkan ke David melainkan ke perusahaan.
Isi perjanjian itu dijelaskan berupa kesepakatan investasi uang atau pinjaman oleh David NOAH sebagai pihak kedua. Begini penuturan David dan pengacaranya.