detikNews
Pasukan Israel Tembak Mati Pemuda Palestina di Tepi Barat
Pasukan Israel kembali menewaskan seorang warga Palestina saat operasi penangkapan di kamp pengungsi di wilayah Tepi Barat hari ini. Pemuda Palestina berumur 20 tahun itu tewas ditembak.
Selasa, 16 Des 2014 13:43 WIB







































