Mengusung desain sporty dan agresif, dua model Aerox 155, yakni versi connected dan versi lama, dipasarkan di Indonesia dengan harga mulai dari Rp 24 jutaan.
Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) hadir di event musik BNI Java Jazz Festival 2022 yang berlangsung 27-29 Mei 2022 di JIExpo, Kemayoran, Jakarta.