detikNews
Pengakuan ABK WN Myanmar tentang Perbudakan di Benjina
Kapal-kapal eks asing Thailand yang beroperasi di Benjina, Kepulauan Aru, Maluku, didominasi WN Myanmar berpaspor Thailand. Sebagian dari mereka ada yang mau bersuara soal dugaan perbudakan.
Jumat, 03 Apr 2015 07:06 WIB







































