detikInet
Gocekan PES 2014 Bakal Semakin Lincah di PS4
Tak butuh waktu lama bagi Konami untuk membuat game yang akan memaksimalkan kemampuan konsol. Pro Evolution Soccer 2014, tengah dipersiapkan produsen asal Jepang itu untuk PS4.
Senin, 11 Mar 2013 11:38 WIB







































