Wolipop
4 Penyebab Miss V Sulit Terlubrikasi Saat Bercinta
Kekeringan pada Miss V umumnya jarang terjadi tapi bisa saja dialami semua wanita. Ada sejumlah faktor yang membuat Miss V kering dan itu tidak selalu berkaitan dengan kondisi fisik, tapi bisa juga karena faktor psikis.
Kamis, 03 Okt 2013 19:22 WIB







































