Menteri Pariwisata Arief Yahya terus mendukung pengembangan homestay di kawasan desa wisata. Ia pun ingin homestay dikelola dengan manajemen korporasi.
Jika Presiden Jokowi membagikan sepeda saat melakukan kunjungan di beberapa daerah Indonesia, lain dengan Menteri Pariwisata Arief Yahya. Ini yang dilakukannya.
Selat Alas yang memisahkan Pulau Lombok dan Sumbawa diberkahi keindahan alam yang memesona. Ada pulau-pulau yang cantik dari pantai sampai dasar lautnya.