Usai sertijab Bupati-Wakil Bupati Blitar serta Wali Kota-Wawali Kota Blitar, Khofifah secara khusus mengajak ke Makam Bung Karno. Khofifah juga bagikan sembako.
Gubernur Khofifah menghadiri sertijab Bupati dan Wakil Bupati Blitar, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Blitar. Ia berpesan soal Selingkar Wilis-Lintas Selatan.
Rizky Febian seakan tak pernah lepas dari pemberitaan. Pencapaian hingga perseteruannya dengan ayah tirinya, Teddy Pardiyana selalu menjadi sorotan media.
Jabatan Komisaris BUMN diisi figur dari berbagai kalangan. Komisaris BUMN ada yang diisi oleh eks tim sukses Presiden Jokowi hingga terbaru Ketum PBNU Said Aqil
Ibu ini harus banting tulang berjualan kerupuk karena suaminya di-PHK dari tempat kerjanya. Ia melakukannya untuk memenuhi kebutuhan dan pengobatan sang anak.