Gelombang panas lautan telah mengakibatkan kehancuran dan pemutihan terumbu karang purba yang terdapat di dekat Pantai Pilbara, Australia. Kawasan yang diteliti mengandung karang yang termasuk dalam daftar warisan dunia dan juga merupakan lokasi pengembangan industri sumber daya.
Keluarga dua turis asal Queensland, Australia, yang meninggal di Bali akhir pekan lalu, berharap jasad Neoline dan anaknya Yvana Bischoff akan segera tiba di Australia, Sabtu (11/1/2014). Keduanya meninggal saat sedang liburan di Pulau Dewata pada pekan lalu .
Seorang pengunjung wisata Pantai Watu Ulo Jember, ditemukan tewas mengambang setelah sehari sebelumnya dilaporkan hilang diterjang ombak. Korban diterjang ombak saat asyik berenang di pantai selatan tersebut.
Wabah penyakit pes yang mematikan kembali melanda sebuah desa di Madagaskar, Afrika, kata seorang pejabat medis di negara itu. Sedikitnya 20 orang warga dari satu desa di Madagaskar tewas akibat terjangkit penyakit yang juga disebut "Maut Hitam" ini.
Sebuah lilin menyala di dalam sel penjara yang pernah dihuni mendiang Nelson Mandela. Sel penjara di Robben Island ini menjadi tempat pahlawan anti-apartheid ini menghabiskan hidupnya selama 27 tahun.
Kepolisian Singapura telah menangkap 27 orang asal Asia Selatan yang diduga terkait kerusuhan di kawasan Little India. Kerusuhan tersebut telah mengakibatkan 18 orang terluka.
Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa mengatakan Nelson Mandela adalah seorang pejuang dan tokoh yang memberikan inspirasi. Nelson Mandela mengunjungi Indonesia pada Oktober 1990 dalam rangkaian lawatan luar negeri pertamanya setelah dibebaskan dari penjara di Pulau Roben.