Prabowo akan melaporkan sebuah akun Instagram @beritatemanpintar. Akun ini disebut ikut menyebarkan hoax tentang Prabowo dan Fadli Zon makan bersama admin MCA.
Para pelapak di medsos setuju lapaknya bakal dipajaki oleh pemerintah. Namun, mereka meminta dukungan dari pemerintah, salah satunya internet yang lebih murah.
"Di Instagram ada layanan berbayar untuk iklan. Kita beriklan di Instagram secara resmi. Beriklan itu ada biayanya dan itu seharusnya sudah ada pajaknya."
Celine Evangelista termasuk artis yang tidak terlalu peduli bentuk badan usai melahirkan. Ada yang memuji ada juga yang mengolok-olok Celine tak lagi langsing.
Selain akan menarik pajak dari marketplace e-Commerce, Ditjen Pajak juga berencana menerapkannya kepada aktivitas jual beli via medsos. Apa kata para pelaku?