detikNews
45 Orang Tewas Akibat Tornado di Amerika
Sedikitnya 45 orang tewas akibat badai tornado di Amerika Serikat. Tornado yang melanda 14 negara bagian AS itu merupakan tornado terburuk di AS dalam beberapa dekade ini.
Senin, 18 Apr 2011 10:13 WIB







































