detikNews
Pengakuan Jilan Zahra yang Tak Menyangka Meraih Nilai UN SMP Tertinggi
Jilan Zahra Jauhara (15) siswi kelas III SMPN 99 ini tidak menyangka menjadi peraih nilai UN tertinggi. Layaknya pelajar lain dalam menghadapi ujian, ia selalu rajin berlatih mengerjakan soal.
Senin, 16 Jun 2014 08:17 WIB







































