Hujan semalam di wilayah Sidoarjo, beberapa titik jalan yang sudah langganan banjir ditutup sementara. Kendaraan yang melintas diarahkan ke jalur alternatif.
Banyuwangi Night Carnaval 'Festival Kuwung Banyuwangi' memukau ribuan undangan dan masyarakat. Even ini juga dihadiri berbagai negara dan tamu istimewa.
Hasil forensik terhadap Tatik (50), korban pembunuhan cinta berujung maut di salah satu rumah Lokalisasi Ringinmulyo, Banyuwangi, ditemukan sekitar 9 tusukan.
Sudah 71 tahun RI merdeka, tapi masih ada sekitar 12.000 desa yang belum mendapatkan fasilitas listrik. Dari 12.000 desa itu, sekitar 3.500 ada di Papua.
Para guru pengajar bertstatus honorer ini terus berjuang memberikan pendidikan yang layak bagi para anak suku Kaili Unde yang berada di Palu, Sulawesi Tengah.