Hindari Bentrok di Tol Surabaya, Konvoi Aremania di Mojokerto Dihujani Batu
Menghindari bentrok di Tol Surabaya, ribuan Aremania menempuh perjalanan ke Malang dari Gresik melalui jalur Mojokerto. Namun di Mojokerto, mereka dihujani batu dan nyaris pecah bentrokan.
Kamis, 07 Mar 2013 22:43 WIB







































