detikNews
Ribuan Lampion Ramaikan Perayaan Cap Go Meh di Sungai Musi
Ribuan warga Tionghoa berbondong-bondong ke Pulau Kemaro, Sungai Musi, Palembang, untuk merayakan Cap Go Meh. Perayaan akan dimulai pada Sabtu (4/2/2012) esok.
Jumat, 03 Feb 2012 21:11 WIB







































