Kabupaten Semarang menggelar Festival Candi Gedong Songo. Festival yang meriah ini diawali dengan prosesi kirab air suci untuk meruwat Candi Gedong Songo.
Angka DBD di Kota Bandung mencapai 365 kasus. Dari jumlah tersebut Kecamatan Kiaracondong menjadi salah satu daerah dengan jumlah tinggi yakni 75 kasus.
Balai Besar Karantina Pertanian (BBKP) Surabaya memusnakan 83 jenis tanaman. Tanaman ini tak sesuai prosedur kesehatan Pembawa Organisme Pengganggu Tumbuhan.
Ada cara menarik yang dilakukan warga Bondowoso untuk mendongkrak perekonomian. Caranya, warga diajak menanam bunga sebanyak mungkin di rumahnya. Kok bisa ?
Teori-teori kesehatan termutakhir semakin memusuhi nasi. Kurangi makan nasi kalau Anda ingin meraih berat badan ideal. Banyak paket diet tanpa nasi sama sekali.
Menghias rumah dengan berbagai pernak-pernik khas Imlek seakan menjadi tradisi. Bahkan berbagai dekorasi ini dilakukan bukan di rumah warga keturunan Tionghoa.
Pisang termasuk buah yang paling banyak disukai karena rasanya enak dan kaya nutrisi. Tapi kini pecinta pisang tengah heboh dengan hadirnya pisang instagenik.