Sejumlah presiden Indonesia dikenal karena sering melakukan inspeksi mendadak. Tapi beberapa diantaranya dicatat tidak lagi rajin blusukan setelah memerintah cukup lama.
Sampai saat ini pemerintah belum menetapkan Harga Patokan Petani (HPP) untuk komoditi kedelai. Padahal rencana ini sudah disiapkan beberapa bulan lalu,pasca krisis harga kedelai.
Pasar malam di beberapa negara bukan cuma ramai karena menjual aneka barang khas, tetapi juga makanan lezat khas negara itu. Berikut 8 pasar malam di Asia dengan makanan paling enak.
Indonesia diberkati kekayaan kuliner yang tak ada habisnya. Oleh karena itu saat traveling ke 7 kota ini, jangan lupa bawa oleh-oleh makanan khasnya yang nikmat!
Nasi gudeg yang satu ini disajikan di atas anyaman bambu beralas daun pisang. Gudegnya versi kering yang dibalut areh kental berwarna kecoklatan. Tak lupa krecek yang berwarna merah oranye menyala dan hati ampela menjadi pelengkapnya. Membuat gudeg racikan Yu Narni ini tampil mlekoh sedep mengundang selera!
Tak hanya soal destinasi, Semarang juga punya kuliner yang lezat. Selain bandeng presto, inilah enam kuliner paling enak di Semarang. Lidah Anda pun dibuat bergoyang. Maknyus!
Harga daging sapi yang melonjak tajam, bahkan mencapai Rp. 100.000,00/kg tentu membuat banyak pihak kebingungan. Daging sapi menjadi salah satu menu sehari-hari yang mampu memberikan asupan protein yang tinggi. Lalu bagaimana menyiasati kebutuhan protein jika harga daging kian tak terjangkau?
Bobot rasa kangen makanan bisa sama hebatnya dengan kangen pacar. Apalagi kalau mencicipi pecel khas Madiun ini. Sambalnya gurih pedas, mlekoh dengan taburan mlandingan, kemangi dan timun plus rempeyek teri. Setelah diaduk dan disuap dengan kerupuk gendar hmm... sensasinya memang jadi enak dan sedap!