Pangdam V Minta Taruna TNI Bersatu
Pangdam V Brawijaya, Mayjend Soewarno memberi pengarahan 528 taruna TNI AD, AL dan AU. Dia meminta seluruh taruna bisa menjalin hubungan yang baik sesama taruna meski berbeda latar belakang.
Selasa, 30 Jun 2009 12:55 WIB







































