detikTravel
Kalau Suka Pasar Malam, Harus Datang ke Taiwan!
Saat berlibur ke Taiwan, destinasi pasar malam harus masuk dalam agenda perjalanan Anda. Taiwan merupakan satu negara yang sangat terkenal dengan pasar malam yang memiliki sejarah panjang.
Kamis, 04 Jul 2013 11:56 WIB







































