Wasiat Almarhum: Jenazah Dilewatkan Jembatan Suramadu
Jenazah mantan gubernur Jatim HM Noer akan dishalatkan di tiga masjid Surabaya dan Madura. Sebelum meninggal, almarhum berpesan agar dilewatkan Jembatan Suramadu saat dimakamkan.
Jumat, 16 Apr 2010 12:01 WIB







































