detikNews
Bakar Sisa Tanaman Jagung Berujung Kebakaran Pabrik, Mbah Cipto Dibui
Cipto Sujarwo (59), warga Sragen, terancam 5 tahun penjara. Mbah Cipto dituduh membakar gudang pabrik mebel dengan kerugian disebut mencapai Rp 24 miliar.
Kamis, 10 Okt 2019 13:50 WIB







































