detikNews
Tersangka Pembunuh Berantai di Nganjuk Beberkan Kehidupan Seksnya
Mujianto alias Menthok alias Genthong (24), tersangka pembunuhan berantai, mengungkapkan kisah pribadinya. Lelaki penyuka sesama jenis ini menjadi 'suami' bagi pasangan laki-lakinya J selama dua tahun. Ia nekat meracuni korban-korbannya karena terbakar cemburu.
Kamis, 16 Feb 2012 16:14 WIB







































