detikNews
Jadi Kandidat Sekjen PBB, 4 Wanita Ini Berpotensi Jadi Pencetak Sejarah
Terbuka kesempatan posisi Sekjen PBB selanjutnya dijabat seorang wanita. Dari 9 kandidat, empat orang di antaranya merupakan wanita dengan pengalaman mumpuni.
Rabu, 13 Apr 2016 16:22 WIB







































