Badai Irene diperkirakan akan menjadi bencana bersejarah karena cakupan bahayanya, empat negara bagian di AS sudah menyatakan diri dalam keadaan darurat.
Pukkelpop, telah memakan korban setelah salah satu panggung yang didirikan, The Chateau, runtuh pada Kamis (18/8) lalu. Lima orang telah dinyatakan tewas dan puluhan orang mengalami luka-luka.