detikFinance
Lion Air Terbangkan Pesawatnya 600 Kali/Hari, Terbanyak se-Indonesia
Maskapai penerbangan Lion Air Group memiliki frekuensi penerbangan terbanyak se-Indonesia. Setiap hari, maskapai penerbangan ini melakukan sebanyak 600 kali penerbangan.
Rabu, 26 Des 2012 14:49 WIB







































