Kebocoran radiasi di PLTN Fukushima terus merembes ke lautan. Pemerintah Jepang pun meminta Tepco untuk bergerak cepat guna menghentikan radiasi yang merembes ke lautan.
2 Pekerja PLTN Fukushima Daiichi yang hilang sejak gempa dan tsunami 11 Maret 2011 lalu ditemukan tewas. Dua pekerja itu ditemukan di bangunan bawah tanah reaktor.
Retakan pada kolam penampung radioaktif di reaktor no.2 pembangkit Fukushima, Jepang, diduga menjadi sumber kebocoran radioaktif yang mengalir hingga laut.
Dicari! Seseorang yang mau dibayar dengan gaji Rp 45 juta per jam untuk menjadi seorang jumper atau peloncat di PLTN Fukushima, Jepang. Tugasnya sederhana namun cukup berisiko.
Meski secara teknikal terindikasi akan ada reversal namun, karena bertepatan dengan rilis data inflasi dimana pasar telah mengekspektasikan deflasi atau penurunan inflasi maka dimungkinkan terjadi penguatan.
Plutonium terdeteksi pada tanah di PLTN Fukushima Daiichi, Jepang, yang rusak akibat gempa dan tsunami 11 Maret lalu. Plutonium ini masih aman jika terkena kulit, namun berbahaya jika terhirup atau tertelan.
Presiden Tokyo Electric Power Co (Tepco) Masataka Shimizu yang mengoperasikan PLTN Fukushima Daiichi masuk rumah sakit karena menderita tekanan darah tinggi dan pusing berat.