detikHot
Komik 'Si Juki Lika Liku Anak Kos' Hadir di Webtoon Indonesia
Setelah merilis sticker LINE dan meraih satu juta download hanya dalam waktu kurang dari dua hari, karakter 'Si Juki' kembali berkolabarasi dengan LINE Webtoon. Kali ini, Si Juki hadir dalam bentuk komik bertemakan anak kos.
Senin, 04 Mei 2015 07:40 WIB







































