Hakim agung Sunarto terpilih menjadi Wakil Ketua MA bidang Non-Yudisial. Sunarto mengalahkan Hakim agung Andi Samsan Nganro di pemilihan putaran kedua.
Lewat video di Instagram, Presiden Jokowi menegaskan pentingnya pembangunan. Pembangunan infrastruktur, yang juga begitu penting bagi kekayaan Indonesia.
Dibukanya sejumlah ruas jalan baru di Papua memberikan harapan baru bagi peningkatan kualitas perekonomian bagi masyarakat Papua, khususnya di perbatasan.
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono meminta agar ruas jalan yang rusak sepanjang 58 km tadi selesai diperbaiki dalam waktu tiga hingga empat bulan ke depan.
Sota menjadi salah satu titik perbatasan yang akan dibangun menjadi Pos Lintas Batas Negara (PLBN) kedua yang akan dibangun setelah PLBN Skouw di Jayapura.