Mantan Wali Kota Bandung Yana Mulyana bebas bersyarat setelah menjalani 2/3 hukuman korupsi. Kontroversi muncul di kalangan warga terkait keadilan hukum.
Pemkab Flores Timur menerima sertifikat bebas frambusia dari Kemenkes. Frambusia merupakan penyakit infeksi kulit menular yang disebabkan oleh bakteri.
Satuan Brimob Polda Jatim menggelar Kejuaraan Daerah Tarung Bebas 2025 untuk memperingati HUT ke-80 Korps Brimob, melibatkan ratusan atlet dari berbagai daerah.
Menteri garis keras Israel, Bezalel Smotrich menegaskan Israel harus terus berupaya sekuat tenaga untuk sepenuhnya membasmi Hamas dan mendemiliterisasi Gaza.