Musisi Purwacaraka sampaikan aspirasinya di acara Konferensi Musik Indonesia (KMI) 2025. Ia menyinggung soal minimnya tempat untuk acara-acara kebudayaan.
Pembangunan Sentra Pangan dan Gizi Polres Muratara mencapai 80%. Fasilitas ini akan mendukung 3.000 penerima manfaat, termasuk pelajar dan kelompok rentan.
Jakarta Future Festival (JFF) 2025 akan diselenggarakan mulai besok di Taman Ismail Marzuki (TIM). Dishub DKI akan melakukan rekayasa lalu lintas (lalin).
Akhir pekan ini, traveler bisa mengajak keluarga mengisi kegiatan dengan menonton drama musikal seru 'The Little Mermaid Junior' di Taman Ismail Marzuki.