Seorang dokter kecantikan meninggal dunia di dalam mobil di jalanan Kota Wisata Cibubur. Polisi menduga kebocoran AC mobil jadi penyebab meninggalnya korban.
Pria bernama Kemal ditemukan tewas dalam rumah kontrakan dengan kondisi bersarung dan terikat tali. Polisi mengungkap sejumlah temuan terkait kasus tersebut.
Polisi masih menyelidiki kasus kematian pria bersarung yang terlilit lakban di rumah kontrakan di Bogor. Polisi saat ini masih menunggu hasil visum RS Polri.