detikHealth
Mengapa Banyak Remaja Gunungkidul Nikah Muda?
Menikah di usia muda banyak ruginya bagi para remaja, khususnya remaja putri yang akhirnya banyak kehilangan kesempatan untuk sekolah lebih tinggi. Sayangnya kasus semacam ini masih banyak terjadi, contohnya di Kabupaten Gunungkidul Yogyakarta.
Rabu, 12 Des 2012 15:09 WIB







































