detikNews
Ini Penjelasan BMKG Soal Kabut di Cikupa dan Tigaraksa
Kabut tebal sempat menyelimuti kawasan Cikupa dan Tigaraksa. BMKG menjelaskan hal itu terjadi akibat asap kendaraan yang terperangkap karena tidak bisa keluar ke atmosfer atas dan bukan kabut yang berasal dari uap air.
Kamis, 20 Feb 2014 10:43 WIB







































