Sebuah granat jenis nanas yang diduga masih aktif ditemukan warga di Perairan Pantai Watudodol, Banyuwangi. Amunisi perang tersebut kini telah diamankan polisi.
Tersembunyi di daerah Golan Heights, Israel, terdapat monumen megalitikum yang tampak seperti crop circle alien. Inilah stonehenge dari Israel yang misterius.
Beberapa politisi yang paling terkenal di dunia memiliki awal karir di bidang sains misalnya sebagai ahli kimia, peneliti dan insinyur. Siapa saja mereka?
Sistem pendidikan di Finlandia: sedikit PR, sedikit waktu di dalam kelas, tak ada UN dan sebagainya. Namun, menjadi satu yang terbaik di dunia. Bagaimana bisa?
Parbuluan, sebuah kampung di pantai barat Danau Toba yang masih dikelilingi hutan perawan belantara, 20 km dari Sidikalang tahun 1970-an dihebohkan kabar nahas.