detikNews
Ratusan Kilogram Dokumen Negara Ditemukan di Tukang Rongsok
Ratusan kilogram dokumen negara dibeli tukang rongsok di Purworejo dari seorang oknum warga. Polisi saat ini sedang menyelidiki temuan ini.
Kamis, 27 Jul 2017 14:45 WIB







































