Sejumlah negara sahabat menjanjikan bantuan untuk penanganan gempa-tsunami Sulteng. BNPB menyebut bantuan tunai yang diterima baru sebesar Rp 25 miliar.
Menlu Retno mendesak pemerintah Arab Saudi melakukan investigasi kasus pembunuhan Jamal Khashoggi. Pihaknya mendesak orang-orang yang terlibat dihukum setimpal.
Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) akan mendanai operasional National Olympic Committee (NPC) Indonesia. Jangan sampai mengorbankan bonus atlet.
KBRI Riyadh pulangkan WNI yang tercatat sebagai korban 'visa kunjungan' yang rencananya akan digunakan untuk bekerja di Arab Saudi. Ada 23 WNI yang dipulangkan.
Puluhan influencer Amerika Selatan dan Eropa berkunjung dan menikmati wisata Banyuwangi. Mereka pun terkesima dan takjub dengan alam dan budaya Banyuwangi.