detikNews
Teman Kuliah Tersangka Bom Boston Dzhokhar Tsarnaev Bebas dengan Jaminan
Salah satu tersangka bom Boston, yang juga teman kuliah Dzhokhar Tsarnaev, dibebaskan dengan jaminan. Kini, pemuda 19 tahun ini berstatus tahanan rumah sembari menunggu persidangan berjalan.
Selasa, 07 Mei 2013 12:22 WIB







































