detikTravel
Perempuan Suku Karen, Si Cantik Berleher Jenjang dari Thailand
Suku Karen yang mendiami Thailand termasuk suku paling unik di dunia. Para wanita suku ini mengenakan cincin tembaga di leher mereka sedari kecil, hingga dewasa. Bertemu suku Karen di pedalaman utara Chiang Rai sungguh menjadi pengalaman yang tak terlupakan.
Minggu, 18 Jan 2015 10:19 WIB







































