detikNews
AS Sudah Mulai Kirimkan Bantuan Senjata Untuk Pemberontak Suriah
Pemerintah Amerika Serikat diberitakan telah mulai menyalurkan persenjataan dan peralatan teknis untuk para pemberontak di Suriah. Pengiriman telah mulai dilakukan badan intelijen CIA dalam dua minggu terakhir.
Kamis, 12 Sep 2013 14:28 WIB







































