detikHealth
Tak Sulit Mencegah Bau Mulut, Cukup Jaga Kebersihannya
Bau mulut tidak boleh dianggap remeh. Pertemuan penting untuk membicarakan bisnis besar misalnya, bisa gagal total hanya karena urusan yang kerap dianggap sepele itu. Benar, tidak ada yang suka dengan bau mulut yang tak sedap.
Jumat, 18 Okt 2013 17:05 WIB







































