detikNews
Kondom Tak Perlu Disosialisasikan ke Remaja
Fenomena kondom di kalangan remaja sudah bukan hal yang aneh. Tapi tidak serta merta perlu ada sosialisasi kondom bagi remaja. Mereka hanya perlu diajarkan, diberitahu negatifnya seks bebas.
Kamis, 21 Jun 2012 12:38 WIB







































