detikHealth
Punya Pasangan Tidur Suka Ngorok? Lakukan Ini
Memiliki teman tidur yang suka mengorok tentu menyebalkan, karena bisa bikin tidur jadi tak nyenyak. Jika pasangan tidur Anda mengorok, tak ada salahnya melakukan hal-hal berikut ini.
Rabu, 31 Okt 2012 08:28 WIB







































