detikNews
Aksi mogok makan berlanjut mantan PM Ukraina dibawa ke rumah sakit
Kondisi Tymoshenko memburuk akibat aksi mogok makan yang dia lakukan sebagai protes atas penyiksaan yang dialami saat di tahanan.
Rabu, 09 Mei 2012 14:40 WIB







































