detikOto
Honda HR-V Diuji Coba di Pegunungan Alpen
Honda terus mengembangkan produk Honda HR-V atau dikenal Vezel. Dan kabar terbaru mengatakan bahwa produsen mobil asal Jepang itu menghadirkan Honda HR-V tidak hanya di Amerika Serikat melainkan juga pasar otomotif Eropa.
Kamis, 10 Jul 2014 22:01 WIB







































