Ragam berita berlangsung di Jabar-Banten hari ini. Kasus tawuran di Sukabumi menewaskan seorang pelajar. Sedangkan di Banten, ditemukan lagi beras 'batu'.
Dua hari berturut-turut penambahan kasus harian COVID di Jabar menjadi yang tertinggi di Indonesia. Hari ini (6/8), kasus COVID tercatat mencapai 4.580 kasus.
Kasus COVID-19 di Aceh melonjak dalam beberapa hari terakhir. Satgas COVID-19 menilai lonjakan itu terjadi akibat warga semakin mengabaikan protokol kesehatan.
Jiwa sosial dan kedermawanan Agus Eko Nirno layak diacungi jempol. Sejak sembuh dari COVID-19 tahun lalu, ia sudah 10 kali jadi donor plasma konvalesens.