detikNews
Disebut Sakit, Taufiqqurahman Muncul Usai Pelantikan Ketua KY
Serah terima jabatan (sertijab) Ketua dan Wakil Ketua Komisi Yudisial (KY) bak drama sinetron. Komisioner Taufiqqurahman Sahuri yang disebut sakit, tiba-tiba hadir usai sertijab.
Senin, 01 Jul 2013 13:20 WIB







































